-
Ekonomi | 1 bulan laluAnindya Bakrie Terpilih Aklamasi sebagai Ketum Kadin, Kadin Aceh Menyambut Positif
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia kembali mengukir sejarah baru dalam kepemimpinannya. Anindya Novyan Bakrie, yang lebih dikenal sebagai Anindya Bakrie, telah terpilih secara aklamasi menjadi Ketua Umum Kadin Indonesia periode 2024-2029 melalui Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) yang digelar pada Sabtu (14/9/2024) di The St. Regis Jakarta.
-
Nasional | 3 tahun laluSilaturahmi Kadin Indonesia Sandiaga Uno Hadiri Bersama Anindya Bakrie
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menyampaikan apresiasi kepada Kadin indonesia yang membantu pemerintah Indonesia kembali menggairahkan pariwisata dan ekonomi kreatif. Kondisi kedua sektor itu memang sedang terpuruk karena pandemi COVID-19 yang belum kunjung usai.
-
Analisis | 3 tahun laluPemilihan Ketua Umum Kadin, Begini Peta Suara Kedua Calon
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Musyawarah Nasional (Munas) Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) akan digelar pada tanggal 2-3 Juni 2021 di Bali. Salah satu agenda Munas tersebut ialah untuk memilih Ketua Umum Kadin Periode 2021-2026. Kedua bakal calon Ketua Umum Kadin adalah Direktur Utama PT Indika Energy Tbk Arsjad Rasjid dan Presiden Direktur PT Bakrie & Brothers Tbk Anindya Bakrie.
-
Olahraga | 3 tahun laluDuo Pengusaha Indonesia, Segera Miliki Klub Inggris
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Duo Pengusaha Indonesia, Anindya Bakrie dan Erick Thohir, akan menguasai saham mayoritas di klub Inggris Oxford United. Proses akuisisi akan tuntas dalam waktu dekat.